Tentang Kami


Tentang Kami

CV. Trikarya Tirta Semesta merupakan perusahaan yang bergerak dibidang distribusi & instalasi perpipaan (pipingsystem). spesialisasi produk distribusi kami antara lain fitting hdpe compression & buttfusion joint, mesin welding pipa hdpe,fitting besi drat & welded, flange, pipa (hdpe;ppr;besi), dan valve.

Tak hanya distribusi, CV. Trikarya Tirta Semesta juga bisa menjadi solusi anda dalam instalasi piping system, terutama pipa hdpe (high density polyethylene) dan aksesoris pendukungnya.

kami siap membantu instalasi diberbagai sektor, diantaranya pdam, residential, perkebunan,industri(pabrik), oil & gas, high-rise building. mengedepankan efektifitas dan kualitas kerja serta didukung oleh team yang berpengalaman, kami yakin mampu menghadrikan pelayanan terbaik dan tentunya harga yang kompetitif.

VISI & MISI

Visi dan Misi CV. Trikarya Tirta Semesta adalah.

VISI
Menjadi perusahaan Distribusi & Instalasi produk perpipaan terkemuka dengan jangkauan distribusi tingkat nasional.
MISI
  • menyediakan produk dan layanan yang efisien,efektif dan berkualitas bagi konsumen agar kebutuhannya terpenuhi dengan baik
  • mengembangkan kompetensi karyawan agar dapat terus menjaga bahkan meningkatkan kualitas perusahaan